News Update :
Home » » Lowongan Kerja PGN (Perusahaan Gas Negara) Besar-Besaran Tahun 2019

Lowongan Kerja PGN (Perusahaan Gas Negara) Besar-Besaran Tahun 2019

Penulis : Infinity Indo Media on Sunday, January 6, 2019 | 1/06/2019 06:24:00 AM


PT Perusahaan Gas Negara adalah perusahaan BUMN yang bergerak dibidang transmisi dan distribusi gas bumi di Indonesia. PGN dalam menjalankan bisnis dan usahanya dibantu oleh beberapa anak perusahaan yang tergabung dalam Group Pgn diantaranya PT Transportasi Gas Indonesia, PT PGAS Telekomunikasi Nusantara, PT Nusantara Regas, PT Saka Energi Indonesia, PT Gas Energi Jambi, PT PGN LNG Indonesia serta PT Banten Gas Synergi. PGN Persero secara berkesinabungan mengintegrasikan rantai bisnis gas bumi dari hulu sampai hilir demi melayani masyarakat. PGN senantiasa berkomitmen untuk memberikan layanan terbaiknya pada masyarakat, layanan tersebut dilakukan guna memberikan sutau kaidah yang adil dan merata pada masyarakat khususnya dalam bidang distribusi gas di Indonesia. Guna mempermudah distribusi ke masyarakat maka PGN juga membuat kantor layanan yang terbagi dalam beberapa kantor Area yakni mulai wilayah Jabodetabek, Jawa, Sumatera serta wilayah Sulawesi.

PT PGN hingga bulan ini berhasil mengalami kenaikan laba yang sangat fantastis yakni mencapai Rp 3,2 triliun atau naik sekitar 123 persen. Perusahaan Gas Negara (PGN) membuka lowongan pekerjaan dengan kualifikasi sebagai berikut:

Loker Terbaru PGN 2019

Posisi Jabatan:
  1. Tax Staff
  2. Revenue Assurance Saff
  3. Public Relation Senior Staff
  4. Complince Senior Staff
  5. QA Staff
Persyaratan:
  1. Warga Negara Indonesia
  2. Pendidikan minimal D3 dan S1 semua jurusan
  3. Sehat jasmani dan rohani
  4. Berkepribadian baik
  5. Berpenampilan menarik
  6. Mampu berbahasa inggris
  7. Mampu mengoperasikan komputer
  8. Mampu bernegosiasi
  9. Memiliki jaringan yang luas
  10. Memiliki semangat kerja yang tinggi
  11. Memiliki visi yang jelas
  12. Bersikap hati-hati
  13. Pantang menyerah
  14. Tekun dan memiliki keyakinan
  15. Menyukai tantangan
  16. Suka bekerja keras
  17. Memiliki keinginan untuk maju
  18. Berani mengambil keputusan
  19. Jujur dan berintegritas
  20. Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi diatas, segera daftarkan diri anda sekarang juga melalui alamat dibawah ini:

PT PGN (Persero) Tbk
Head Office
Jln KH Zainul Arifin No 20 Jakarta Pusat
Jakarta 11140
Sumber Lowongan

from Lowongan Kerja Terbaru 2019 http://bit.ly/2RAmwCy
via IFTTT
Indolokerinfo Informasi Lowongan Pekerjaan Terbaru paling update
Share this article :

Post a Comment

 
Design Template by panjz-online | Powered by Blogger